GUEST LECTURE Oleh Program Studi Magister Manajemen bersama Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
Senin, 17 September 2024 - 13:40:03 WIB
Dibaca: 156 kali
2 Maret 2023, Sudah menjadi kebiasaan Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, untuk menyelenggarakan kegiatan Kuliah umum atau Guest lecture dengan Nara Sumber dosen dari Universitas mitra dari Luar Negeri, kali ini dosen tamu kami dari Universiti Teknologi Mara (UiTM) Malaysia yaitu Associate Prof. Dr. Amirul Afif Muhamat jabatan Deputy Dean (Research & Innivation) Faculty of Business & Management UiTM Malaysia.
Nara Sumber menyampaikan materi tentang Islamic Capital Market: Fundamentals, Challenges and Potensials, dilanjut penjelasan oleh Ketua Program Study Magister Manajemen Universias 17 agustus 1945 Surabaya tentang Syariah Capital Market in Indonesia.
Acara ini sangat meriah, di hadiri oleh 167 peserta yang terdiri dari mahasiswa, MM, DIE, dosen dan ada juga peserta dari luar Untag Surabaya. Mereka sangat antusiasme dalam mengikuti acara ini sampai selesai.