AUDIT Laboratorium Perangkat Cerdas dan Teknologi Interkoneksi (PCTI) tahun 2023
Rabu, 17 September 2024 - 08:25:09 WIB
Dibaca: 167 kali
Selasa, 11 April 2023. Pelaksanaan AMI Laboratorium yang dilaksanakan oleh Badan Penjaminan Mutu dengan menugaskan Auditor dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Dr. Arga Christian Sitohang, SE., MM. Pelaksanaan audit dilakukan di Laboratorium Perangkat Cerdas dan Teknologi Interkoneksi (PCTI) tahun 2023 Teknik Informatika. Tujuan dari Audit ini dilakukan agar implementasi kegiatan Lab pada Teknik Informatika berjalan lebih baik kedepannya dan dapat meningkatkan Kualitas Laboratorium Teknik Informatika. Pada Pelaksanaan Audit dihadiri oleh Kepala Lab Laboratorium Perangkat Cerdas dan Teknologi Interkoneksi (PCTI) Nuril Esti Khomariah, S.ST., M.T.. Proses Audit berjalan dengan lancar dari awal hingga akhir pelaksanaan.